Kegiatan Selama Liburan #2
Hai! Kali ini saya akan meneruskan tulisan yang belum tuntas kemarin tentang buku buku yang saya 'lahap' selama liburan. Jadi buku kedua yang saya baca dari perpustakaan desa ialah sebuah novel yang judulnya So B. It karya Sarah Weeks. Pada awalnya saya nggak paham akan maksud dari judul itu, tapi akhirnya tetep saya baca aja biar tahu maksudnya hahaha oke cekidots Novel ini menceritakan tentang seorang anak remaja yang berbadan tinggi bernama Heidi yang tinggal di sebuah apartemen bersama ibunya dan tetangganya, Bernadette. Oiya Heidi sama Bernadette itu perempuan lho, wkwkwk. Saya ngerasa asing sama nama luar negeri, dan pas pertama mbaca ntah kenapa otak langsung mengasumsikan bahwa dua karakter ini laki-laki ._. Oke kembali ke leptop. Ibunya Heidi ini punya semacam gangguan otak gitu. Oleh karena itu, ibu ini hanya bisa mengucapkan 23 kata saja. Bisa bayangin kaya gimana? Tapi kalau Heidi dan Bernadette bicara sama dia, dia paham kok maksudnya. Setiap dit